Semakin beragamnya pakaian wanita saat ini tentunya menggembirakan bagi
wanita yang selalu ingin terlihat menawan. Tak terkecuali dengan model
baju batik yang semakin menghadirkan motif batik, corak dan warna yang
sangat indah.
Sebagai wanita yang ingi tampil modis, tentunya pemilihan motif ini
sangat menjadi perhatian. Karena harus ... Continue Reading
Tips Memakai Blazer
Baju Wanita - Blazer selama ini identik dengan meeting dan acara formal
lainnya. Kesan ini bisa dihilangkan dengan beberapa cara asal tahu
caranya. Nah berikut tips dalam mengunakan blazer:
- Untuk wanita yang bertubuh kecil, pilihlah blazer model pria dengan
ukuran yang pas. Sehingga tubuh lebih berisi .
Cara Memilih Blouse untuk Wanita Karir
Blouse merupakan pilihan baju wanita yang tepat untuk ke kantor.
Biasanya untuk busana kerja dituntut untuk menggunakan busana blouse
dengan warna yang polos.
Sebenarnya dengan baju blouse tanpa motif, lebih mudah untuk dipadukan
dengan warna busana lainnya. blouse dapat dipadu-padankan dengan
koleksi rok atau span.
Dibawah ...
Cara Memilih Busana Sesuai Bentuk Tubuh
Pakaian Wanita - Bentuk tubuh wanita ternyata memiliki kategori yang
berbeda-beda. Agar bisa memilih busana yang tepat, ada baiknya Anda
mengenal bentuk tubuh kamu sebelum membeli pakaian.
Tipe Pir
Wanita dengan bentuk tubuh apel, cirinya adalah badan cenderung besar
di bagian bawah, terutama bagian bokong atau pinggul. Siasati ...
Tips Busana Agar Terlihat Ramping
Tips ini tak hanya ditujukan bagi wanita bertubuh "plus size". Meskipun
Anda wanita bertubuh langsing, tetap saja ada hari-hari di mana Anda
merasa terlihat lebih gemuk dibanding hari biasa. Agar senantiasa
terlihat ramping, pastikan 5 pakaian wanita ini ada di dalam lemari
pakaian Anda.
1. Rok ..
Klasik Nan Glamor dengan Jumpsuit Paul & Joe
Baju Wanita - Modelnya yg praktis dan nyaman membuat baju wanita model
jumpsuit seringkali dikenakan utk acara kasual. Namun kini, jumpsuit
juga tersedia dalam potongan yg lebih formal sehingga bisa juga dipakai
utk menghadiri acara formal.
Salah satu baju wanita model jumpsuit ...
Fashion: Balutan Gamis Untuk Busana Kerja
Baju Gamis - Memakai busana muslim ke tempat kerja ternyata tidak bisa
sembarangan.Terdapat aturan tertentu yg harus diikuti agar terlihat
profesional, namun tetap berkesan trendi dan modis.
Namun, memang harus mengikuti kaidah berbusana muslim yg baik, yakni
menutup aurat, tidak ketat memeluk tubuh, dan sopan. Adapun utk
potongannya, para wanita ...
Model Terusan Pastel Zaman 60-an
Baju Wanita - Musim panas memang selalu identik dgn busana-busana
berpalet cerah. Tapi bagi Anda yg tidak berani mengenakan warna terang
dan mencolok, busana berwarna pastel bisa menjadi alternatif yg tak
kalah istimewa.
Saat mengenakan baju wanita dgn warna-warna pastel, Anda pun akan
mendapatkan kesan manis dan innocent. Namun agar ...
Tips Proposional dalam Berpakaian
BANYAK wanita salah menggunakan busana dan aksesori sehingga memberi
kesan yang lebih buruk bagi penampilannya. Padahal, tujuan bersolek
adalah ingin menutupi kekurangan yang ada. Berikut tips yang bisa
dicontek dari desainer Barli Perdana Asmara.
Bertubuh Besar
Bagi yang memiliki tubuh berukuran large (besar), tidak perlu khawatir
karena Anda tetap dapat menggunakan .
Tips Menyimpan Pakaian di Lemari
Pakaian Wanita - Sering kesal karena harus menyetrika ulang baju yang
kusut, padahal Anda baru mengambilnya dari lemari? Baju yang kembali
kusut saat disimpan di lemari mungkin jadi keluhan sebagian besar
wanita, khususnya ibu rumah tangga.
Kenapa? Karena menyetrika adalah pekerjaan yang memakan waktu cukup lama
dan bisa menghambat persiapan ... Continue Reading
Desain Kaos Paling Unik dari Jepang
Pakaian wanita biasanya memang berusaha menonjolkan keseksian tubuh dari
pemakainya, mungkin biar seksi kayak Julia Perez. Dari Pakaian ketat
sampai pakaian terbuka dibuat untuk keperluan ini. Tapi yang unuk adalah
di Jepang dimana pakaian atau desain kaos dibuat tertutup dan juga
tidak ketat alias wajar saja seperti kaos ... Continue Reading
Inilah Trik Dandan untuk Cewek Kurus
Published By sijanggut On Selasa, Mei 10th 2011. Under Tak Berkategori
Tags: baju wanita, model baju, pakaian wanita,
busana wanita, trend fashion, busana cewek, model baju terbaru, baju terbaru, fashion terbaru, pakaian wanita
Model Baju Terbaru - Ternyata tak semua orang bahagia dengan tubuh
kurusnya. Ada yang merasa dirinya terlihat kurang segar, kurang sedap
dipandang, hingga sulit mencari baju yang sesuai untuk postur tubuhnya.
Khusus untuk yang terakhir ini, pemilik tubuh extra small (XS) tampaknya
juga perlu "bimbingan" dalam memilih baju. Salah memakai ... Continue Reading